Agar bisa memahami dengan baik karya Sapardi, kita harus menyadari bahwa ia telah dengan sengaja memilih untuk selalu berada dalam kaitan antara ambiguitas dan konvensi puisi. Dalam kenyataannya, i…
Alvin Ho tidak pernah berpikir kalau bertualang ke alam terbuka itu menyenangkan. Itu super-duper menakutkan. Dan ini adalah alasan-alasannya: 1. Banjir bandang 2. Hujan meteor 3. Pepohonan ya…
Situasi pandemi yang menyapu dunia saat ini terekam vdalam sejumlah cerpen yang dimuat Kompas sepanjang tahun 2020. Akan tetapi, seperti halnya warna budaya, situasi pandemi adalah konteks. Cerita …
Aku letih menunggu dan berenang. Aku tak fasih menanti dan mengenang. Lubang dan liang di tubuhku tertutup air mata yang menggenang. Aku ingin mengajakmu berlayar di rasi bintang dan melayanglayang…
Di masa depan, perpustakaan tak ubahnya pekuburan prahistoris. Di sanalah kita bertemu dengan seorang gadis, dan sebelas buku yang menceritakan sejarah dengan cara masing-masing. Cerita dalam buku-…
Arah Langkah bukan sekadar catatan perjalanan yang melukiskan keindahan alam, budaya, dan manusia lewat teks dan foto. Tetapi juga memberikan cerita lain tentang kondisi negeri yang tidak selalu se…
"Ada jodoh yang ditemukan lewat tatapan pertama. Ada persahabatan yang diawali lewat sapa hangat. Bagaimana jika takdir bersama ternyata, diawali dengan pertarungan mematikan? Lantas semua ceri…
Sebuah kisah tentang menemukan tujuan, ke mana hendak pergi, melalui kenangan demi kenangan masa lalu, pertarungan hidup-mati, untuk memutuskan ke mana langkah kaki akan dibawa.
Sang Alkemis adalah sebuah novel fiksi karya Paulo Coelho dan pertama kali diterbitkan di Brasil pada tahun 1988. Novel ini adalah karya Coelho yang paling terkenal di antara karyanya yang lain dan…
"Sebuah kisah tentang perjalanan pulang. Melalui pertarungan demi pertarungan. Kesedihan demi kesedihan. Untuk memeluk erat semua kebencian dan rasa sakit. Untuk membuka rahasia masa lalu. Pun mena…
Aku bisa kehabisan air mata Tapi tak pernah bisa Mengapa tega kau abadikan luka
Tribun belakang gawang adalah posisi terbaik bagi pencinta sepak bola. Di sanalah kita menyorakkan dukungan ke lini belakang klub kebanggaan, sekaligusÑpada babak lainÑmengintimidasi kiper lawan …
"Bertutur tentang keseharian melalui medium audio, kini sukses pula di medium aksara" - Taufik Ismail
Jam beker berdering menunjukkan pukul 03.30 yang berarti waktu salat tahajud. Pagi itu masih sunyi dan sepi, semua keluarga masih tertidur pulas.
Buku ini sebuah kumpulan yang memuat cerita pendek, kritik, esei, perdebatan, dan catatan perjalanan penulisnya. Bagian pertama memuat cerita-cerita pendek, dan bagian kedua berupa tulisan-tulisan …
Bajir tak pernah jemu menggenangi ibukota dan ini terjadi sudah sejak lama. Banjir selalu memusingkan para Walikota dan Gubernur untuk mengendalikannya. Sejak Walikota Suwiryo sanpai Sudiro, Gubern…
Waktu yang Tepat untuk Melupakan Waktu merupakan buku kumpulan puisi karya M. Aan Mansyur yang secara garis besar mengangkat tema atau berbahan dasar tentang pertanyaan-pertanyaan perihal imajinasi…
Kemunafikan, kecenderungan untuk memanipulasi orang lain, serta praktik penjilatan dan korupsi, adalah sebagian tema cerita pendek Anton Chekhov. Ditulis dengan gaya satire yang begitu memikat, …
Negara Indonesia tercinta ini lahir berkat perjuangan raktatnya. Tidak terbilang orang yang mau mengorbankna apa saja, termasuk nyawa dan hidupnya, hanya demi perjuangan ke arah Indonesia merdeka.
Badai kembali membungkus kampung kami. Kali ini aku mendongak, menatap jutaan tetes air hujan dengan riang. Inilah kami, Si Anak Badai. Tekad kami sebesar badai. Tidak pernah kenal kata menyerah.…