Text
JURNALISME DI CINCIN API
“Indonesia negeri yang rawan bencana. Karena itu masyarakat perlu mengetahui karakteristik bencana alam tersebut. Media massa, termasuk para jurnalisnya adalah bagian dari ‘unsur’ yang berperanan dalam informasi mengenai bencana. Media massa bahkan berperanan penting sebagai sistem informasi peringatan dini. Karena itu, perlu untuk mengetahui segalanya yang berkaitan dengan bencana, agar penyajiannya kepada masyarakat dan jurnalis. Bagus untuk dibaca.”
—Prof. Dr. Sudibyakto M.S., Pakar Manajemen Bencana Universitas Gajah Mada dan Unsur Pengarah Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).
P001029B | 070.43 OCT j | Perpustakaan SMA FG | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain