Text
MEMAHAMI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
Jika Anda membutuhkan bantuan ekstra untuk mengenali, memahami, dan membuat rencana belajar untuk anak-anak berkebutuhan khusus, buku ini tepat bagi anda.
Buku ini memberikan kerangka kerja bagi anda dan seluruh staf di sekolah dalam menangani anak-anak berkebutuhan khusus. Mengulas lebih dalam tujuh kategori kebutuhan khusus, yang disertai dengan beragam model disabilitas, dan juga peranan Koordinator ABK.
P002279B | 150.7 JEN m | Perpustakaan SMA FG | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain