Text
NUSANTARIA sejarah asia tenggara maritim
Pulau-pulau dan pantai-pantai Asia Tenggara, dari Semenanjung Malaya, Indonesia, sampai Filipina dalam buku in diislahkan "Nusantaria" adalah kawasan kebudayaan maritim terbesar di dunia, dan sejak dulu menjadi pusat perdagangan dan pelayan. Nusantaria merupakan satu kawasan dengan identitas budaya, bahasa, dan etnis Austronesia, bangsa pelaut dengan tradisi arung samudra yang membawa mereka menyeberang samudra, dan terlibat perdagangan lintas benua.
P001856B | 950.4 PHI n | Perpustakaan SMA FG | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2024-09-18) |
Tidak tersedia versi lain