Text
TANAH SURGA YANG TERLUKA Memoar Perjalanan Perempuan Indonesia Pertama ke Gaza
Sebuah dataran lapang , bersuhu 23 ° celsius , terasa sejuk oleh embusan angin tipis di antara kebun kurma , zaitun , dan anggur yang ada di setiap sudut kota . Aroma wangi dari setiap pohon lemon begitu nikmat tercium . Gadis - gadis kecil berjalan riang diiringi anak lelaki . Sesekali mereka menepi ketika kereta himar pengangkut hasil panen lewat . Di setiap sudut kota ini , hampir setiap orang menebar senyum dan salam pada siapa pun , berangkulan dalam suasana kekeluargaan penuh kebahagiaan . Kota ini laksana surga yang sangat didambakan setiap insan . Subhanallah , dataran kota ini begitu indah . Jika Anda membayangkan kota ini berada di Eropa , Anda salah ! Tempat ini justru berada di tanah yang tak lekang dengan pertumpahan darat . Surga itu adalah Gaza !
P000168B | 910.4 EMM t | Perpustakaan SMA FG | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain