Text
BUKU JAGO BOLA VOLI
Tingkat popularitas voli mungkin tidak sebanding dengan sepak bola atau bulu tangkis. Bisa ditaksir, lebih banyak orang yang mengetahui deretan nama pemain dua jenis olahraga tadi dibanding jajaran tim voli Indonesia. Meski demikian, voli bukan berarti kehilangan tempat di hati masyarakat. Hingga kini voli terus berkembang di Indonesia, dan masih menjadi salah satu pilihan permainan di setiap event, di beberapa tempat seperti di sekolah, kampus, perkantoran atau masyarakat umum.
Sejauh mana sebenarnya kita mengenal olahraga voli? Bagaimana ia bisa hadir dan berkembang di lingkungan kita? Buku ini membahas tentang seluk beluk tentang olahraga bola voli. Dalam buku ini kita bisa tahu dan memahami sejarah, perkembangan bola voli, teknik dasar, jenis-jenis bola voli, kiat menjadi seorang atlet bola voli, sampai profil tentang para pemain legendaris di dunia bola voli.
P001339B | 796.325 IKB b | Perpustakaan SMA FG | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain